{"id":14282,"date":"2025-09-26T16:07:36","date_gmt":"2025-09-26T09:07:36","guid":{"rendered":"https:\/\/www.91mobiles.com\/id\/hub\/?p=14282"},"modified":"2025-09-26T15:51:26","modified_gmt":"2025-09-26T08:51:26","slug":"lebih-dekat-dengan-galaxy-tab-s10-lite-tablet-termurah-dengan-stylus-s-pen","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/www.91mobiles.com\/id\/hub\/lebih-dekat-dengan-galaxy-tab-s10-lite-tablet-termurah-dengan-stylus-s-pen\/","title":{"rendered":"Lebih Dekat dengan Galaxy Tab S10 Lite, Tablet Termurah dengan Stylus S Pen"},"content":{"rendered":"
\n \n <\/picture><\/div>\n

Samsung telah meresmikan kehadiran jajaran produk tablet<\/em> terbarunya. Selain produk flagship<\/em> Galaxy Tab S11 dan S11 Ultra, ada juga Galaxy Tab S10 Lite yang masuk ke segmen menengah dengan harga lebih terjangkau di kisaran harga mulai Rp 5 juta.

Kendati penomoran di namanya berbeda jauh, Galaxy Tab S10 Lite sebenarnya merupakan penerus dari Galaxy Tab S6 Lite (2024) yang diperkenalkan tahun lalu. Seperti tablet<\/em> itu pula, salah satu daya tarik utama dari Galaxy Tab S10 Lite adalah dukungan input stylus<\/em> S Pen yang turut disertakan dalam paket penjualan.

Produk yang disebut Samsung sebagai tablet termurah dengan stylus S Pen ini hadir dalam dua pilihan warna menarik. Seperti apa tampilannya? Silakan simak dalam rangkaian foto oleh 91Mobiles Indonesia<\/em> di bawah.<\/p>

\n
\n

Table of Contents<\/p>\n<\/span><\/div>\n