Galaxy S25 FE Segera Hadir, Ini Bocoran Spesifikasi dan Tampilannya

Sorotan



Samsung sedang menyiapkan ponsel premium baru bernama Galaxy S25 FE, penerus dari Galaxy S24 FE keluaran 2024. Pekan lalu, Samsung mengatakan bahwa Galaxy S25 FE bakal meluncur lebih awal dibandingkan generasi terdahulu, kendati belum ada tanggal pasti.

Kini, bocoran spesifikasi dan tampilan Galaxy S25 FE telah muncul dan beredar di internet. Empat varian warnanya mengemuka lewat situs berbahasan Belanda, NieuweMobiel.NL, terdiri dari Icy Blue, Navy, Jet Black, dan White, seperti bisa dilihat dalam gambar di bawah.
NieuweMobiel.N

Table of Contents

Bocoran spesifikasi Samsung Galaxy S25 FE

Galaxy S25 FE bakal hadir lebih awal

Samsung sebelumnya telah mengatakan bahwa Galaxy S25 FE akan dihadirkan lebih awal dibandingkan generasi sebelumnya. . Hal tersebut diutarakan oleh VP Samsung Mobile Experience Divisin, Daniel Araujo, dalam sebuah earnings call untuk laporan keuangan kuartal-II 2025 dengan investor pekan ini.

“Untuk seri Galaxy S25, kami akan berfokus mempertahankan momentum penjualan dengan promosi-promosi musiman dan juga peluncuran yang lebih cepat untuk Galaxy S25 FE,” ujar Araujo, sebagaimana dihimpun dari Android Authority.

Meskipun menyebut nama “Galaxy S25 FE”, Araujo tidak menjelaskan kapan pastinya perangkat tersebut bakal diluncurkan. Seandainya saja Galaxy S25 FE hadir sebulan lebih cepat, maka ponsel itu semestinya akan diperkenalkan pada bulan ini, Agustus 2025, atau awal Septemer mendatang.

Show Full Article
Home Berita Bocoran